BENTUK KERJA SAMA DI LINGKUNGAN
TETANGGA
1. Kerja sama di lakukan dirumah, di
sekolah dan di masyarakat
2. Kerja sdama artinya sama dengan
gotong royong
3. Cirri khas kehidupan bangsa Indonesia
adalah gotong royong.
4. Manfaat kerja sama adalah
Ø Mempererat tali persaudaraan
Ø Membina persatuan dan kesatuan
Ø Pekerjaan menjadi lebih ringan
Ø Pekerjaan cepat selesai
5. Cirri-ciri kerja sama
Ø Ringan tangan (suka membantu atau
menolong)
Ø Suka rela
Ø Mementingkan kepentingan umum
6. Kerja bakti diperlukan untuk
menciptakan lingkungan yang bersih dan indah.
7. Contoh bentuk kerjasama :
Ø Membangun tempat ibadah
Ø Memperbaiki selokan
Ø Membangun rumah
Ø Memperbaiki jalan
8. Selain menjadi mahkluk pribadi,
manusia berperan sebagai mahkluk sosial. Artinya tidak dapat hidup sendiri
tanpa dapat bantuan orang lain
Tidak ada komentar:
Posting Komentar